Keputusan Manajemen PS TNI untuk mengakuisisi secara penuh Persiram Raja Ampat senilai Rp 17 miliar beberapa waktu lalu digadang-gadang jadi warna baru di kerasnya pertarungan kompetisi papan atas Indonesian Soccer Championship (ISC) 2016.
PS TNI awalnya adalah tim amatir sebelum mendekati PSMS Medan untuk mengarungi Piala Jenderal Sudirman, tahun lalu. Sempat dianggap remeh karena satu-satunya tim amatir di ajang itu, PS TNI perlahan menunjukkan jati diri.
Fondasi kuat dari PSMS Medan selaku juara Piala Kemerdekaan plus pemain dari anggota TNI aktif yang memiliki disiplin tinggi dan stamina prima jadi bekal utama.
BACA JUGA
JADWAL PS TNI ISC 2016
SKUAD PS TNI ISC 2016
Meski tanpa menggunakan pemain asing di ISC 2016, PS TNI bertekad menembus papan atas KLASEMEN ISC 2016. Layak ditunggu, bagaimana kiprah tim yang memiliki ciri khas dengan selebrasi gol seperti sedang melakukan apel tersebut.
Berikut ini profil PS TNI ISC 2016 yang dirangkum Livebolaku :
Nama Klub : PS TNI
Tahun didirikan ; 2016
Nama resmi : PS TNI
Kota/provinsi : Bandung
Pelatih : Eduard Tjong
Pelatih : Eduard Tjong
Julukan : PS TNI
Suporter : PS TNI
Stadion : Siliwangi, bandungPelatih: Eduard Tjong
SKUAD PS TNI ISC 2016 Livebolaku :
Kiper: Dhika Bayangkara, Ravi Murdianto, Guntur Pranata
Belakang: Wiganda Pradika, Abduh Lestaluhu, Hardiantono, Manahati Lestusen, Hendri Aprilianto, Choirul Hidayat, Syaiful Ramadan, Asep Budi
Tengah: Legimin Raharjo, Asrul Risahondua, Wawan Febrianto, Suhandi, Wanda Syahputra, Kiki Istianto, Tri Hardiansyah, Haidar Ali Lestaluhu, Ahmad Nufiandani
Depan: M. Dimas Drajad, Tambun Naibaho, Erwin Ramdani, M Guntur Triaji, Aldino Herdianto
Stadion : Siliwangi, bandungPelatih: Eduard Tjong
SKUAD PS TNI ISC 2016 Livebolaku :
Kiper: Dhika Bayangkara, Ravi Murdianto, Guntur Pranata
Belakang: Wiganda Pradika, Abduh Lestaluhu, Hardiantono, Manahati Lestusen, Hendri Aprilianto, Choirul Hidayat, Syaiful Ramadan, Asep Budi
Tengah: Legimin Raharjo, Asrul Risahondua, Wawan Febrianto, Suhandi, Wanda Syahputra, Kiki Istianto, Tri Hardiansyah, Haidar Ali Lestaluhu, Ahmad Nufiandani
Depan: M. Dimas Drajad, Tambun Naibaho, Erwin Ramdani, M Guntur Triaji, Aldino Herdianto
0 komentar:
Posting Komentar