Selain Persipura, PSM Makassar juga batal mengikuti Piala Gubernur Kaltim. Manajemen Juku Eja, sebutan PSM,sudah mengirim surat kepada panpel Piala Gubernur Kaltim mengenai ketidaksanggupan tampil di ajang ini. Dan akhirnya Persipura dan PSM digantikan oleh PS TNI dan Surabaya United.
Piala Gubernur Kaltim bakal bergulir pada 27 Februari 2016 sampai 13 Maret 2016 mendatang.
Sedangkan untuk stadion, maka dipilih 4 Stadion yang akan digunakan untuk gelaran Turnamen Piala Gubernur Kaltim 2016 ini, yaitu :
Inilah 12 Tim peserta Piala Gubernur Kaltim 2016:
Grup A : Arema Cronus, PBFC, Persela, Gresik United
Grup B : Mitra Kukar, Madura United, Sriwijaya FC, PON Kaltim
Grup C : Semen Padang, Persiba, Surabaya United, PS TNI
Jadwal Lengkap Piala Gubernur Kaltim 2016 :
Sedangkan untuk stadion, maka dipilih 4 Stadion yang akan digunakan untuk gelaran Turnamen Piala Gubernur Kaltim 2016 ini, yaitu :
- Stadion Utama Kaltim, Palaran, Samarinda (Untuk pembukaan dan penutupan)
- Stadion Segiri Samarinda,
- Stadion Aji Imbut, Tenggarong,
- Stadion Persiba, Balikpapan
Inilah 12 Tim peserta Piala Gubernur Kaltim 2016:
Grup A : Arema Cronus, PBFC, Persela, Gresik United
Grup B : Mitra Kukar, Madura United, Sriwijaya FC, PON Kaltim
Grup C : Semen Padang, Persiba, Surabaya United, PS TNI
Jadwal Lengkap Piala Gubernur Kaltim 2016 :
Grup A (Std. Palaran, Samarinda)
(27/2) 16:30 WITA | Arema Cronus vs PBFC
(27/2) 20:00 WITA | Persela vs PSM Makassar
Grup B (Std. Aji Imbut, Tenggarong)
(28/2) 16:30 WITA | Mitra Kukar vs Madura United
(28/2) 20:00 WITA | Sriwijaya vs PON Kaltim
Grup C (Std. Persiba, Balikpapan)
(29/2) 16:30 WITA | Semen Padang vs Persib
(29/2) 20:00 WITA | Persiba vs PS TNI
Grup A (Std. Segiri Samarinda)
(01/3) 16:30 WITA | Arema vs Persela
(01/3) 20:00 WITA | PSM vs PBFC
Grup B (Std. Aji Imbut, Tenggarong )
(02/3) 16:30 WITA | Madura United vs Sriwijaya
(02/3) 20:00 WITA | PON Kaltim vs Mitra Kukar
Grup C (Std. Persiba, Balikpapan )
(03/3) 16:30 WITA | Persiba vs Semen Padang
(03/3) 20:00 WITA | PS TNI vs Persib
Grup A (Std. Segiri, Samarinda )
(04/3) 16:30 WITA | PBFC vs Persela
(04/3) 20:00 WITA | Arema vs PSM
Grup B (Std. Aji Imbut, Tenggarong )
(05/3) 16:30 WITA | PON Kaltim vs Madura United
(05/3) 20:00 WITA | Mitra Kukar vs Sriwijaya FC
Grup C (Std. Persiba, Balikpapan)
(06/3) 16:30 WITA | PS TNI vs Semen Padang
(06/3) 20:00 WITA | Persiba vs Persib
Semifinal (Format 3×45 menit)
(09/3) 20:00 WITA
(10/3) 20:00 WITA
Format Regulasi Piala Gubernur Kaltim :
Setiap klub berhak mendaftarkan pemain minimal 18 dan maksimal 25 pemain termasuk pemain asing. Pemain asing boleh digunakan asal memiliki Visa maksimal 3 orang.
Aturan pertandingan di turnamen ini akan mengadopsi turnamen Piala Jenderal Sudirman, bedanya tidak ada aturan pemain U-21 yang harus bermain.
Di babak penyisihan grup akan menggunakan sistem setengah kompetisi dengan adanya adu penalti jika seri. Poin 3 untuk menang dalam 90 menit, 2 untuk menang di adu penalti, 1 kalah di adu penalti dan tanpa poin kalah di 90 menit. Juara grup dan runner up lolos kebabak berikutnya.
Di perempat final dan semi final tidak ada sistem home dan away serta menggunakan sistem gugur. 2×45 menit, jika seri akan diadakan extra time kemudian adu penalti.
Sedangkan untuk masalah Hadiah piala gubernur Kaltim ,maka pihak penyelenggara akan membagikan uang sebagai berikut :
Babak Penyisihan
Menang normal : Rp 125 juta
Kalah normal : Rp 75 juta
Menang penalti: Rp 110 juta
Kalah penalti : Rp 90 juta
Babak Perempat Final:
Menang: Rp 125 juta
Kalah : Rp 75 juta
Hadiah Utama:
Juara 1 : Rp 1,5 Miliar
Juara 2 : Rp 1 Miliar
Juara 3 : Rp 500 juta
Juara 4 : Rp 300 juta
Pemain terbaik : Rp 150 juta
Top Skor : Rp 100 juta
Pemain muda terbaik : Rp 100 juta
Selain diatas, tim akan diberikan biaya bantuan transportasi sebesar 100 juta, untuk akomodasi dan transportasi lokal ditanggung panitia.
0 komentar:
Posting Komentar