Home » , , , , » Profil stadion Camp Nou

Profil stadion Camp Nou

Profil stadion Camp Nou. Camp Nou telah menjadi stadion FC Barcelona sejak tanggal 24 September 1957, sebagai tanggal peresmiannya.

Camp Nou (dari bahasa Katalan yang artinya adalah "lapangan baru") adalah stadion sepak bola di Barcelona, Spanyol.

Dari berbagai fasilitas yang ditawarkan di dalam stadion ini, yang perlu dicatat adalah kapel di sebelah ruang ganti pakaian, tribun presiden, ruang VIP, ruang media, beberapa studio televisi, Pusat Medis Olahraga, Unit Kontrol Operatif (UCO), area pemain veteran, museum klub FC Barcelona, dan kantor-kantor dari semua departemen klub yang berbeda.

Informasi stadion:

Pemilik: FC Barcelona
Operator: FC Barcelona

Lokasi

Lokasi : Barcelona, Spanyol

Koordinat : 41°22′51.20″N 2°7′22.19″E

Konstruksi:

Mulai pembangunan : 28 Maret 1954

Dibuka : 24 September 1957

Biaya pembuatan : 288 juta peseta

Arsitek: 

Francesc Mitjans-Miró
Lorenzo García Barbon
Josep Soteras Mauri

Data teknik:

Kapasitas : 98.772
Ukuran lapangan : 105 m x 68 m 

Pemakai:
FC Barcelona (1957–sekarang)


0 komentar:

Posting Komentar

Liga

ISL ( LIGA )

Cari Disini